• MTS PP BABUL KHAER BULUKUMBA
  • Islami, Inovatif, Kolaboratif, Berprestasi dan Peduli Lingkungan
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamu Alaikum Warahmatullah Wa Barakatuh

Segala puji bagi Allah SWT yang mengajar manusia dengan pena. Dia mengajarkan manusia apa yang tidak diketahuinya. 

Salam dan shalawat terkirim kepada penebar rahmah, penyebar ilmu dan pemberi peringatan. Nabiyullah Muhammad SAW. Bersama keluarga, sahabat dan para pengikutnya.

MTs Pondok Pesantren Babul Khaer Bulukumba merupakan wadah pembinaan dan pendidikan bagi generasi penerus ummat yang fokus pada pendidikan agama dan akhlak mulia dibarengi dengan penguasaan ilmu pengetahuan dan tekhnologi. 

Sistem pendidikan dilaksanakan dengan berbasis pesantren, peserta didik hidup bersama dalam lingkungan pesantren, tinggal di asrama dan bercakap menggunakan bahasa Arab/Inggris sehingga pola pembelajaran dan pendidikan berlangsung sepanjang hari mulai dari bangun tidur sampai kembali tidur.

Harapannya, semoga warga madrasah senantiasa menjadi pelajar, pembelajar, pendengar ilmu, atau pencinta ilmu...

Demikian sambutan ini dan semoga mencerahkan.

Waffakanii Allahu wa iyyakum ilaa thariiqil khaer. 

Wassalamu alaikum wa rahmatullah wa barakatuh.

Baca Juga
SETELAH UM, KAMAD IMBAU KELAS TETAP TERTIB

Bulukumba (Humas MTs. PP Babul Khaer) - Nuansa pasca Ujian biasanya ikut dimanfaatkan oleh kelas VII dan VIII untuk bersantai-santai. Apalagi mengetahui jika para guru masih merampungka

29/03/2022 08:18 - Oleh Chaerul Umam - Dilihat 255 kali
Manfaatkan Limbah Kantong Plastik, Santriwati Pondok Pesantren Babul Khaer Ciptakan Gaun Indah

Memanfaatkan limbah kantong plastik, santriwati Pondok Pesantren Babul Khaer Kalumeme Bulukumba membuat sebuah desain baju untuk kegiatan fashion show pada acara malam kesenian, Sabtu (

26/11/2023 06:49 - Oleh Chaerul Umam - Dilihat 1206 kali
Tingkatkan Mutu dan Kualitas Informasi, MTs PP Babul Khaer Utus Humas Ikuti Workshop Kehumasan Se - Sulawesi Selatan

Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan melaksanakan Workshop Kehumasan Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2023 yang dilaksanakan mulai Rabu ( 30/8/2023 ) hingga Jum'at ( 01/9/

31/08/2023 17:43 - Oleh Chaerul Umam - Dilihat 658 kali
Penerimaan Santri dan Santriwati Baru Pondok Pesantren Babul Khaer Kalumeme Bulukumba Tahun Pelajaran 2024/2025

Pondok Pesantren Babul Khaer Kalumeme Bulukumba kembali membuka Pendaftaran Santri dan Santriwati Baru untuk Tahun Pelajaran 2024 / 2025. Berikut kami informasikan Syarat Pendaftaran, S

15/03/2024 13:59 - Oleh Chaerul Umam - Dilihat 1904 kali
MTs Babul Khaer Melepas Secara Resmi Mahasiswa KKLP STAI Al Gazali Di Pantai Lemo-lemo

Sembilan orang mahasiswa STAI Al Gazali Bulukumba yang selama 40 hari ini mengadakan Kuliah Kerja Lapangan (KKLP) di MTs PP Babul Khaer diserahkan kembali ke kampus mereka dalam acara p

06/03/2021 16:26 - Oleh Chaerul Umam - Dilihat 491 kali